SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Jakarta [SPFM], Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (HAM) Amir Syamsuddin menolak mengomentari masalah HAM terkait kasus pembunuhan di Mesuji, wilayah perbatasan antara Lampung dan Sumatera Selatan. Seusai menghadiri rapat paripurna, Jumat (16/12), Amir mengaku bahwa dirinya tidak menguasai masalah HAM dengan baik. Amir menyerahkan penyelidikan ada tidaknya pelanggaran HAM kepada Komnas HAM.

Dia meminta agar publik tidak langsung menilai ada pelanggaran HAM berat hanya atas dasar video yang beredar tersebut. Amir juga meminta public memberi kesempatan kepada Kepolisian untuk menyelidiki kebenaran video tersebut. [kcm/ard]

Promosi Mitsubishi XForce: Stylish untuk Wanita, Praktis buat Ibu Muda

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Simak berbagai berita pilihan dan terkini dari Solopos.com di Saluran WhatsApp dengan klik Soloposcom dan Grup Telegram "Solopos.com Berita Terkini" Klik link ini.
Solopos Stories
Honda Motor Jateng
Honda Motor Jateng
Rekomendasi
Berita Lainnya