Berita Kapolres Sukoharjo Terbaru
Sukoharjo

Ini Imbauan Polres Sukoharjo untuk Malam Takbiran dan Lebaran 2024

Imbauan agar merayakan malam takbiran dengan tidak berlebihan juga sudah diunggah di media sosial Instagram melalui akun resmi Polres Sukoharjo.
  • 2 minggu yang lalu
  • Ahmad Kurnia Sidik
Sukoharjo

Polres Sukoharjo Siagakan 562 Personel untuk Pengamanan Pemilu 2024

Kapolres Sukoharjo meminta seluruh personel yang terlibat pengamanan wajib membawa perlengkapan termasuk buku saku pengamanan dan buku netralitas Polri.
  • 2 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Pesan Kapolres Sukoharjo: Tahun Baru Jangan Ada Konvoi dan Aksi Knalpot Brong

Kapolres Sukoharjo AKBP Sigit mengimbau seluruh masyarakat Sukoharjo untuk merayakan Tahun Baru 2024 dengan kegiatan positif.
  • 3 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Tim Gabungan Amankan Misa Natal: Tak Ada Hal Mencurigakan, Gereja Kondusif

Patroli tersebut juga melibatkan kendaraan dinas baik roda empat ataupun roda dua dari Polri, TNI dan Satpol PP.
  • 4 bulan yang lalu
  • Galih Aprilia Wibowo
Urita

Tekuni Karate, Aulia Siswi SMAN 2 Sukoharjo Berhasil Cetak Prestasi

Aulia Nurul Khotimah atau biasa disapa Lia merupakan siswi Kelas XI SMAN 2 Sukoharjo berhasil meraih medali emas dalam kejuaraan International Garuda Karate Championship Ratu Kalinyamat Cup 2023.
  • 6 bulan yang lalu
  • Sabila Imani Shalihunnisa
Sukoharjo

HUT PMI, Dandim dan Kapolres Sukoharjo Ramaikan Donor Darah Gemilang Festival

Dandim 0726/Sukoharjo, Letkol (Czi) Slamet Riyadi menyebut kegiatan donor darah Gemilang Festival sebagai bukti manunggal dan menyatunya TNI/Polri dengan generasi muda.
  • 7 bulan yang lalu
  • Brand Content
Nasional

Disambut Pedang Pora, AKBP Wahyu Nugroho Resmi Bertugas sebagai Kapolres Jepara

Sebelum menjabat Kapolres Jepara, AKBP Wahyu Nugroho Setyawan menjabat sebagai Kapolres Sukoharjo.
  • 11 bulan yang lalu
  • Abu Nadzib
Sukoharjo

Terakhir Jabat Kasatlantas, Ini Profil Kapolres Sukoharjo yang Baru

Mantan Kasatlantas Polrestabes Semarang, AKBP Sigit, menjabat sebagai Kapolres Sukoharjo yang Baru menggantikan AKBP Wahyu Nugroho Setyawan.
  • 11 bulan yang lalu
  • Adhik Kurniawan
Sukoharjo

AKBP Wahyu Lepas Jabatan Kapolres Sukoharjo, Ini Dia Penggantinya

Mutasi Jabatan terjadi di pucuk organisasi Polres Sukoharjo. AKBP Wahyu Nugroho Setyawan melepas jabatannya sebagai Kapolres Sukoharjo kepada AKBP Sigit.
  • 11 bulan yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Semarang

Ini 2 Kapolres di Soloraya yang Alami Mutasi dan Penggantinya

Sejumlah kapolres di lingkungan Polda Jateng terkena mutasi untuk mengisi posisi atau jabatan yang baru, di mana dua di antaranya berasal dari wilayah Soloraya.
  • 11 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Semarang

Sejumlah Kapolres di Jateng Alami Mutasi, Ini Daftar Lengkapnya

Berikut daftar kapolres jajaran Polda Jawa Tengah atau Jateng yang mendapatkan mutasi dan promosi jabatan untuk mengisi posisi baru.
  • 11 bulan yang lalu
  • Imam Yuda Saputra
Sukoharjo

Kunjungi Pospam, Anak Yatim Malah Diajak Kapolres Sukoharjo Beli Baju Baru di Mal

Kapolres Sukoharjo spontan mengajak puluhan anak yatim akibat Covid-19 membeli baju baru di Pakuwon Mall Solo Baru saat mereka mengunjungi Pospam Lebaran.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Antisipasi Kenakalan Remaja, Polres Sukoharjo Gelar Drag Bike dan Liga Airsoft

Polres Sukoharjo menggelar Drag Bike Piala Kapolres, Minggu (19/2/2023). Hal itu dilakukan untuk mewadahi aktivitas pencinta balap motor.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Duh, Wanita Tak Bersalah Sempat Dituduh sebagai Penculik Anak di Sukoharjo

Seorang wanita yang tidak bersalah sempat dituduh sebagai seorang penculik anak di Tawangsari, Sukoharjo. Polisi memastikan bila wanita itu tidak terlibat kasus penculikan anak.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Kapolres Sukoharjo Ungkap Alasan Tak Lumpuhkan Pembunuh Siswi SMP dengan Tembak

Kapolres Sukoharjo, AKBP Wahyu Nugroho Setyawan mengatakan penembakan di tempat saat penangkapan pelaku kejahatan bisa dilakukan namun tergantung kondisi.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Gelar Baksos, Polres Sukoharjo Serahkan Meja-Kursi dan Sembako untuk Warga

Polres Sukoharjo menyumbangkan sejumlah perabot rumah tangga dan bahan makanan untuk warga di Dukuh Kunden, Kecamatan Nguter, Kabupaten Sukoharjo, Rabu (11/1/2023).
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Beber Anggaran 2023 Rp88,5 Miliar, Kapolres Sukoharjo Minta Publik Mengawasi

Kapolres Kapolres Sukoharjo, AKBP Wahyu Nugroho Setyawan, meminta publik turut mengawasi penggunaan anggaran yang dilakukan oleh jajarannya.
  • 1 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Sukoharjo

Polres Sukoharjo Selesaikan 124 Perkara Tindak Pidana, Pencurian Terbanyak

Polres Sukoharjo berhasil menyelesaikan 124 kasus tindak pidana (TP) atau 64,25 persen dari 193 laporan selama 2022. Capaian tersebut mengalami kenaikan dari 2021 yang hanya bisa diselesaikan 126 kasus tindak pidana atau 52,94 persen dari 238 laporan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tiara Surya Madani
Sukoharjo

Mutasi Pejabat Polres Sukoharjo, Kapolres Ingatkan Soal Moral Positif

Kapolres Sukoharjo berpesan pemegang jabatan baru bisa bekerja secara profesional, proporsional, dan bermoral positif.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Kapolres Sukoharjo Wanti-Wanti Penggunaan Medsos di Talk Show Ponpes Az Zayadiy

Dihadapan santriwan-santriwati pondok pesantren yang dibina oleh KH. Abdul Karim (Gus Karim) tersebut, AKBP Wahyu menyebut media sosial merupakan pedang bermata dua.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Polisi Konselor Beri Pendampingan Mental & Spiritual ke Warga Sukoharjo

Polres Sukoharjo mengirimkan konselor ke rumah keluarga remaja, NPA, 19, yang sempat berupaya melakukan bunuh diri pada Sabtu (10/12/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • Tiara Surya Madani
Sukoharjo

Pilkades 13 Desa Selesai Tanpa Gejolak, Kapolres Sukoharjo Lega

Pada kesempatan itu, Bupati dan Kapolres berdialog dengan warga terkait pelaksanaan Pilkades dan situasi Kamtibmas.
  • 1 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Sukoharjo

Ledakan di Bandung, Kapolres: Sukoharjo Aman, Masyarakat Tidak Perlu Gaduh!

Kapolres Sukoharjo meminta masyarakat Sukoharjo tak perlu panik dan khawatir.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Laporkan Percobaan Bunuh Diri Melalui 110, Warga Diapresiasi Kapolres Sukoharjo

apolres Sukoharjo, AKBP Wahyu Nugroho Setyawan, mengapresiasi masyarakat Sukoharjo yang telah menggunakan call center 110 untuk melaporkan gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibnas).
  • 1 tahun yang lalu
  • Tiara Surya Madani
Sukoharjo

Simulasi Pengamanan Pilkades Serentak, Kapolres Sukoharjo: Hindari Konflik

Kapolres mengimbau masyarakat Sukoharjo mengedepankan persatuan dan menghindari konflik.
  • 1 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Sukoharjo

Kapolres Sukoharjo Gandeng Komunitas Seni Jaga Kamtibmas dan Kerukunan Warga

Kapolres Sukoharjo AKBP Wahyu Nugroho Setyawan mengungkapkan komunitas seni merupakan salah satu komunitas yang harus disentuh oleh kepolisian. Mengingat banyak sekali masyarakat yang berpartisipasi dalam bidang seni.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Cegah Gangguan Kamtibmas Jelang Pilkades, Semua Cakades Ikrar Damai

Seluruh calon kepala desa (cakades) di Sukoharjo yang meramaikan Pilkades pada 8 Desember mendatang mengikuti ikrar deklarasi damai, di Gedung Graha Satya Praja, Jumat (25/11/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • Tiara Surya Madani
Sukoharjo

Pimpin Sertijab Kapolsek, Kapolres Sukoharjo: Jaga Amanah Jabatan

Kapolsek Sukoharjo Kota yang sebelumnya dijabat AKP Sri Martini kini digantikan AKP S Winardi yang sebelumnya menjabat sebagai Kasubbag Faskon Bag Log Polres Sukoharjo. AKP Sri Martini berpindah tugas sebagai Pama Polresta Surakarta.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Ingatkan Jaga Toleransi, Polres Sukoharjo Kunjungi Ponpes Baitul Hikmah

Kapolres Sukoharjo, AKBP Wahyu Nugroho Setyawan, mengatakan kunjungan tersebut dilaksanakan dalam rangka mempererat persaudaraan.
  • 1 tahun yang lalu
  • Tiara Surya Madani
Sukoharjo

Dekatkan Pelayanan Masyarakat, Polres Sukoharjo Luncurkan Pos Polisi Keliling

Pos Polisi Keliling akan ditempatkan di lokasi area-area sentral kegiatan masyarakat yang berada di wilayah hukum Polres Sukoharjo.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Silaturahmi Kamtibmas, Kapolres Sukoharjo Sambangi Pos Kamling di Desa Pondok

Patroli kamtibmas ke Pos Kamling merupakan silaturahmi sambang warga untuk memberikan imbauan kepada masyarakat agar ikut membantu Polri dalam mewujudkan situasi yang aman di Sukoharjo.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Polres Sukoharjo Luncurkan Nomor Layanan Pengaduan, Warga: Alhamdulillah!

Layanan pengaduan itu dapat dilaporkan melalui aplikasi WhatsApp di nomor 0812 3434 2003.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Bisa Minimalkan Kenakalan Remaja, Indonesia Miliki Potensi di Kancah Dunia

Potensi bangsa Indonesia sulit tercapai apabila generasi muda bangsa masih banyak terlibat dengan kenakalan remaja bahkan kriminalitas.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Jalani Tes Urine, 105 Anggota Polres Sukoharjo Dinyatakan Negatif Narkoba

Sebanyak 105 anggota tersebut terdiri atas anggota Satuan Reskrim (Satreskrim), Satuan Reskrim Narkoba (Satresnarkoba), dan Satuan intelijen Keamanan (Satintelkam).
  • 1 tahun yang lalu
  • Tiara Surya Madani
Sukoharjo

Kapolres Sukoharjo Pimpin Sertijab Kapolsek Polokarto dan Kenaikan Pangkat

Kapolsek Polokarto sebelumnya dimutasi menjadi Kapolsek Sragen.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Terduga Pelaku Klithih Diselamatkan Polisi Kartasura dari Amukan Warga

Kapolres Sukoharjo AKBP Wahyu Nugroho Setyawan, mengatakan sebelum bonyok dipukuli warga, AR terlebih dahulu loncat dari motor karena diteriaki klithih.
  • 1 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Sukoharjo

Lima Penjudi Kiu-Kiu Diringkus Aparat Polres Sukoharjo

Lima pelaku perjudian jenis kyu-kyu dibekuk aparat Polres Sukoharjo yang menggerebek kawasan tersebut pada 20 Agustus 2022.
  • 1 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Sukoharjo

Di Sukoharjo, Facebook Dipakai untuk Judi Online

Praktik judi online menggunakan Facebook tersebut berada di wilayah Desa Puron, Kecamatan Bulu, Kabupaten Sukoharjo.
  • 1 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Sukoharjo

HUT RI, Ponpes Al Mukmin Ngruki bakal Kibarkan Bendera dari Danrem

Danrem 074/Warastratama Kolonel Inf Achirudin menyerahkan bendera Merah Putih secara simbolis kepada Ustaz Abu Bakar Ba'asyir, Selasa (16/8/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Sukoharjo

6 Perwira Polres Sukoharjo Dimutasi, Ini Daftarnya

Kapolres Sukoharjo memimpin serah terima jabatan (Sertijab) sejumlah perwira yang terkena mutasi di halaman Mapolres Sukoharjo, Jumat (29/7/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Kabur Jelang Menikah, Remaja Sukoharjo Ditemukan di Yogyakarta

Kapolres Sukoharjo AKBP Wahyu Nugroho S membenarkan anggotanya telah berhasil mengamankan remaja putri yang hilang menjelang hari pernikahannya.
  • 1 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Sukoharjo

Polres Sukoharjo Pulangkan Remaja yang Kabur Jelang Pernikahan

Kapolres Sukoharjo AKBP Wahyu Nugroho S membenarkan anggotanya telah berhasil mengamankan remaja putri yang hilang menjelang hari pernikahannya.
  • 1 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Sukoharjo

250 Aparat Sukoharjo Berjaga di Jalur Suporter PSIS dan PSS

Kapolres Sukoharjo AKBP Wahyu Nugroho Setyawan menyatakan ke-250 aparat tersebut dari Polres, Kodim, Polsek, Koramil dan Satuan Brimob.
  • 1 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Sukoharjo

Unik! Aksi Gatotkaca Dorong Gerobak Tahu Kupat di Solo Baru Sukoharjo

Rombongan superhero Gatotkaca, Spiderman, dan Superman bersama warga mendorong gerobak tahu kupat dan menggeruduk Pospam mudik Lebaran di Pandawa Solo Baru, Sukoharjo, Senin (9/5/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Spiderman & Superman Turun ke Jalan di Solo Baru Sukoharjo, Ada Apa?

Sejumlah orang berkostum super hero membawa satu gerobak ketupat menuju pos pengamanan (Pospam) Lebaran di sekitar Bundaran Pandawa, Solo Baru, Kabupaten Sukoharjo, pada Senin (9/5/2022).
  • 1 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Sukoharjo

Wong Sukoharjo Diimbau Tak Gelar Pawai Takbir Keliling, Ini Alasannya

Pawai takbir keliling yang disertai konvoi arak-arakan kendaraan bermotor di jalan raya bisa mengganggu arus lalu lintas terutama di jalur mudik.
  • 1 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Sukoharjo

Begini Cara Polisi Atasi Macet saat Libur Lebaran di Kawasan Sukoharjo

Polres Sukoharjo telah menyiapkan rekayasa lalu lintas untuk mengurai kemacetan dan berkoordinasi dengan Polres Boyolali, Klaten, dan Polresta Solo dalam mengurai kemacetan di Kartasura.
  • 1 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Bawa Senjata, Warga Tawangmangu Maling HP Anak Balita di Sukoharjo

Polsek Kartasura menangkap warga Kecamatan Tawangmangu, Kabupaten Karanganyar, AP, 55, karena nekat mencuri handphone milik seorang bocah di Kartasura Sukoharjo sembari membawa senjata.
  • 2 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Kurang dari 24 Jam, Polisi Sukoharjo Tangkap 2 Maling Motor Kambuhan

Anggota Unit Reskrim Polsek Kartasura menangkap dua maling sepeda motor kambuhan di Kecamatan Kartasura, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah dalam waktu kurang dari 24 jam.
  • 2 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Dishub Sukoharjo: Portal Underpass untuk Cegah Kendaraan Berat

Toni menyebut sesuai regulasi, pemasangan portal tak bisa dilakukan secara sembarangan.
  • 2 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Sukoharjo

Ikut Vaksinasi Covid-19 di Polres Sukoharjo, Bisa Tukar Uang Baru Lo...

Polres Sukoharjo memanfaatkan tradisi menukarkan uang baru untuk menarik minat masyarakat agar mengikuti vaksinasi Covid-19 di Klinik Parama Satwika Polres Sukoharjo, Selasa (12/4/2022).
  • 2 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

Waspada! Maling Motor Marak saat Ramadan, Ini Tips Kapolres Sukoharjo

Kapolres Sukoharjo, AKBP Wahyu Nugroho Setyawan, mengingatkan masyarakat agar meningkatkan kewaspadaan terhadap aksi kriminal pencurian sepeda motor selama Ramadan.
  • 2 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Sukoharjo

Kapolres Sukoharjo Datangi Ponpes Al-Mukmin Ngruki, Ini yang Dilakukan

Polres Sukoharjo menggelar safari salat subuh berjemaah di Masjid Baitussalam kompleks Ponpes Al-Mukmin, Dusun Ngruki, Desa Cemani, Kecamatan Grogol, Kabupaten Sukoharjo.
  • 2 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Sukoharjo

Launching Buku, Kapolres Sukoharjo: Media Menjadi Rem & Gas Polri

Polres Sukoharjo meluncurkan buku Polres Sukoharjo di Mata Media di Ruang Panjura Mapolres Sukoharjo, Jl. Jaksa Agung R. Soeprapto, Tanjungsari, Sukoharjo, Kabupaten Sukoharjo, Rabu (30/3/2022).
  • 2 tahun yang lalu
  • Magdalena Naviriana Putri
Sukoharjo

5 Orang Tersengat Listrik Saat Bekerja di Sukoharjo, 1 Meninggal

Empat pekerja tersengat listrik di Sukoharjo, Selasa (1/3/2022). Satu di antaranya meninggal dunia. Penyebab masih dicari.
  • 2 tahun yang lalu
  • Candra Mantovani
Sukoharjo

Sidak Pabrik Pengemasan Minyak Goreng, Ini Pesan Kapolres Sukoharjo

Polres Sukoharjo menyidak dan memonitoring kegiatan pabrik pengemasan minyak goreng di Grogol, Sukoharjo Senin (21/2/2022) sore.
  • 2 tahun yang lalu
  • Candra Mantovani
Sukoharjo

Kapolres Sukoharjo: Pembacokan Tak Terkait Kasus di Kartasura dan Solo

Berdasarkan keterangan yang diperoleh polisi, sebelum malam pembacokan di Sukoharjo sudah ada aksi peringatan yang dilakukan kelompok tertentu di tempat penyerangan.
  • 2 tahun yang lalu
  • Candra Mantovani
Sukoharjo

Polisi Kantongi Nama Kelompok Pelaku Pembacokan Beruntun Sukoharjo

Dugaan klitih terkait pelaku aksi pembacokan Sukoharjo sudah terbantahkan lantaran jejak penyerangan yang tidak identik dengan kasus penyerangan klitih yang selama ini terjadi.
  • 2 tahun yang lalu
  • Candra Mantovani
Sukoharjo

Pembacokan Beruntun Sukoharjo, Polisi Menduga Korban Disasar Sejak Awal

Kapolres Sukoharjo menegaskan aksi pembacokan yang terjadi secara beruntun di wilayah Kecamatan Grogol dan Mojolaban bukanlah tergolong aksi klitih.
  • 2 tahun yang lalu
  • Candra Mantovani
Sukoharjo

Terjadi di Warung Tongkrongan, Ini Kronologi 2 Pembacokan di Sukoharjo

Aksi pembacokan diperkirakan berlangsung selama kurun waktu pukul 22.00 WIB hingga 23.00 WIB di Sukoharjo. 
  • 2 tahun yang lalu
  • Candra Mantovani
Sukoharjo

Sebelum Pembacokan, Terungkap Ada Aksi Perusakan Bangunan di Sukoharjo

Saat ini, aparat Polres Sukoharjo menyelidiki kemungkinan keterkaitan antara aksi pembacokan di wilayah Kecamatan Grogol dan Mojolaban dengan aksi perusakan bangunan di Kartasura tersebut.
  • 2 tahun yang lalu
  • Candra Mantovani
Sukoharjo

Sehari 2 Aksi Pembacokan Terjadi di Sukoharjo, 3 Orang Terluka

Kapolres membenarkan adanya aksi pembacokan secara beruntun di dua lokasi berbeda di Sukoharjo pada Selasa (1/2/2022) selama kurun waktu pukul 22.00 WIB hingga 23.00 WIB.
  • 2 tahun yang lalu
  • Candra Mantovani
Sukoharjo

2 Sindikat Perdagangan Manusia PGOT Terbongkar di Sukoharjo

Satpol PP Sukoharjo berhasil membongkar dua sindikat perdagangan manusia untuk dijadikan pengemis dan gelandangan di jalanan.
  • 2 tahun yang lalu
  • Candra Mantovani
Sukoharjo

Sibangga Jadi Wadah Polres Sukoharjo Gali Permasalahan Masyarakat

Kapolres menambahkan permasalahan keamanan dan ketertiban masyarakat bukan hanya menjadi tanggung jawab kepolisian melainkan juga ada peran masyarakat di dalamnya.
  • 2 tahun yang lalu
  • Candra Mantovani
Sukoharjo

2021 Terjadi 150 Tindak Kriminal di Sukoharjo, Kasus Ini Mendominasi

Menurut Kapolres, kasus kejahatan konvensional tahun 2021 mengalami kenaikan dibandingkan tahun 2020 yang mencapai 101 kasus.
  • 2 tahun yang lalu
  • Rohmah Ermawati
Sukoharjo

Wah, Kapolres Sukoharjo Kayuh Becak Berpenumpang Anggota Purnatugas

Kapolres Sukoharjo AKBP Wahyu Nugroho Setyawan ikut mengayuh becak mengantar anggota Polres yang memasuki masa purnatugas pada awal Januari 2022 ini.
  • 2 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Sukoharjo

Mayat Tergeletak di Tepi Jalan Gegerkan Warga Kenep Sukoharjo

Warga Kampung Jetis, Kelurahan Kenep, Sukoharjo, digegerkan dengan penemuan mayat berjenis kelamin laki-laki di pinggir jalan, Minggu (12/12/2021).
  • 2 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Sukoharjo

Kapolres Ungkap Tak Ada Penyekatan Jalan di Sukoharjo Saat Libur Nataru

Meskipun tidak ada giat penyekatan namun polisi akan mengaktifkan pos cek poin di sejumlah titik di Sukoharjo saat momen Nataru.
  • 2 tahun yang lalu
  • Candra Mantovani
Sukoharjo

Ada Mahasiswi UMS Meninggal saat Diksar Menwa 2021, Ini Kata Polisi

Begini kata polisi soal meninggalnya seorang mahasiswi Fakultas Hukum UMS saat mengikuti Diksar Menwa 2021.
  • 2 tahun yang lalu
  • Nugroho Meidinata / Candra Mantovani
Video

Kasus Atap Masjid Ambrol Uji Kemampuan Matematika Kapolres Sukoharjo

Hitungan teknis Kapolres Sukoharjo terhadap insiden ambrolnya atap serambi Masjid Al Furqon Nguter.
  • 2 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Sukoharjo

Cegah Serbuan Kera Liar, Bibit Buah Ditanam di Batu Seribu Sukoharjo

Guna mengantisipasi serbuan kera liar di kawasan Batu Seribu maka sebagian besar pohon yang ditanam berjenis buah-buahan seperti bibit pohon jambu, alpukat, mangga, hingga sawo.
  • 2 tahun yang lalu
  • R Bony Eko Wicaksono
Sukoharjo

Kendarai Sepeda Motor Berberonjong, Kapolres Sukoharjo Bagikan Sembako ke Pelosok Desa

Data warga yang membutuhkan bantuan didapatkan dari petugas Bhabinkamtibmas di masing-masing desa.
  • 2 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
News

Kapolres Sukoharjo Bagikan Lele Gratis Ke Warga Isoman Pakai Motor Bronjong

Kapolres Sukoharjo melakukan aksi unik dengan membagikan ikan lele panenannya kepada warga yang menjalani isolasi mandiri hingga penyandang disabilitas sambil mengendarai sepeda motor yang dilengkapi bronjong.
  • 2 tahun yang lalu
  • Indah Septiyaning Wardani
Sukoharjo

Peringati Hari Jadi Polwan Ke-73, Polres Sukoharjo Bagikan Sembako dan Masker

Di kawasan Pasar Ir. Soekarno, tim membagikan nasi boks kepada tukang becak, ojek online, tukang parkir dan masyarakat yang melintas.
  • 2 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Sukoharjo

Bapak di Tahanan, Keluarga Peroleh Santunan

Sebanyak 70 paket sembako yang berisi beras, minyak dan gula pasir diserahkan kepada keluarga tahanan, Rabu (18/8/2021) siang.
  • 2 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
News

Aparat Polres Sukoharjo Bubarkan Kerumunan Puluhan Pemuda di Sejumlah Tempat

Sebagian dari pemuda tersebut membawa sepeda motor berknalpot brong sehingga langsung dilakukan penyitaan.
  • 2 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Sukoharjo

Mantap! PSHT dan Pagar Nusa Kawal Kapolres Sukoharjo Bagikan Sembako

Mereka yang mendapat bantuan antara lain pedagang angkringan, bakul mi ayam, pedagang susu segar, dan pedagang makanan lainnya.
  • 2 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Sukoharjo

Pendekar Sukoharjo Mendapat Vaksinasi Bareng Ribuan Warga

Total ada 3.724 orang yang mendapat vaksinasi yang berasal dari berbagai organisasi di Sukoharjo.
  • 2 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Sukoharjo

Kereen, Polsek Polokarto Budi Daya Lele dan Hidroponik di Lahan Kosong

Ikan lele dapat dipanen setelah kurang lebih tiga bulan yang dapat dipasarkan dengan mengundang pedagang dari Pasar Polokarto.
  • 2 tahun yang lalu
  • Abu Nadzib
Sukoharjo

Jadi Yatim Piatu karena Corona, Ghifari Bocah Sukoharjo akan Dibantu Sampai Lulus Sekolah

Kapolres Sukoharjo menyatakan nantinya Ghifari secara fisik akan tinggal bersama budenya namun pihaknya akan berkoordinasi terkait bantuan untuk Ghifari.
  • 2 tahun yang lalu
  • Indah Septiyaning Wardani
Sukoharjo

Jos, 23 Anggota Polres Sukoharjo Dapat Penghargaan

Penghargaan diberikan kepada anggota Polres Sukoharjo yang berprestasi, baik dalam pengungkapan kasus maupun kinerja selama berdinas.
  • 2 tahun yang lalu
  • Indah Septiyaning Wardani
Sukoharjo

Banyak Pelanggaran Prokes Di Mal, Satgas Covid-19 Sukoharjo Tegur Pengelola

Satgas Penanganan Covid-19 Sukoharjo memberikan teguran kepada pengelola mal terkait masih banyaknya pelanggaran prokes seperti kerumunan.
  • 2 tahun yang lalu
  • Indah Septiyaning Wardani
Sukoharjo

AKP Tarjono Sapto Nugroho Jadi Kasat Reskrim Polres Sukoharjo

Mutasi yang dilaksanakan di organisasi Polri merupakan suatu hal yang biasa dalam upaya pengembangan karier dan peningkatan kinerja.
  • 3 tahun yang lalu
  • Indah Septiyaning Wardani
Sukoharjo

Sepanjang 2020, 58 Orang Ditangkap dalam Kasus Narkoba Di Sukoharjo

Satuan Narkoba (Satnarkoba) Polres Sukoharjo mengungkap 38 kasus narkoba dengan total sebanyak 58 tersangka ditangkap selama 2020.
  • 3 tahun yang lalu
  • Indah Septiyaning Wardani
Sukoharjo

Polisi Secepatnya Gelar Rekonstruksi Pembunuhan 1 Keluarga di Baki Sukoharjo

Tim penyidik masih maraton memeriksa saksi-saksi terkait kasus pembunuhan tersebut.
  • 3 tahun yang lalu
  • Indah Septiyaning Wardani
Sukoharjo

Kapolres Sukoharjo Tugaskan Bhabinkamtibmas Mendata Anak Putus Sekolah

  • 6 tahun yang lalu
  • Trianto Hery Suryono / JIBI / Solopos
Sukoharjo

Kapolres Sukoharjo Bikin Gebrakan Baru, Begini Bentuk Kegiatannya

  • 6 tahun yang lalu
  • Bony Eko Wicaksono / JIBI / Solopos
Sukoharjo

LEBARAN 2016 : Kapolres Sukoharjo Izinkan Konvoi Takbir Keliling

  • 7 tahun yang lalu
  • Trianto Hery Suryono / JIBI / Solopos
Sukoharjo

KEBAKARAN SUKOHARJO : Kapolres: Penyidik Tetap Penuhi Prosedur Penyidikan

  • 7 tahun yang lalu
  • Trianto Hery Suryono / JIBI / Solopos
Sukoharjo

SERTIJAB PEJABAT : Kapolres Sukoharjo: Jelang Ramadan, Jangan Ada Sweeping

  • 7 tahun yang lalu
  • Trianto Hery Suryono / JIBI / Solopos
Nasional

KEBAKARAN SUKOHARJO : Pabrik DMDT di Grogol Terbakar

  • 8 tahun yang lalu
  • Moh. Khodiq Duhri / JIBI / Solopos
Sukoharjo

NARKOBA SUKOHARJO : 1 Polisi Sukoharjo Konsumsi Narkoba

  • 9 tahun yang lalu
  • Rudi Hartono / JIBI / Solopos