Foto
Rabu, 3 Januari 2018 - 03:50 WIB

FOTO PERTANIAN JATENG : Kedelai Dihasilkan Petani Demak

Redaksi Solopos.com  /  Rahmat Wibisono  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Petani menyortir kedelai seusai dijemur di rumahnya, Desa Jragung, Karangawen, Demak, Jateng, Minggu (31/12/2017). (JIBI/Solopos/Antara/Aji Styawan)

Pertanian di Demak, Jateng menghasilkan kedelai.

Petani kedelai menyortir hasil produksinya setelah dijemur di rumahnya, Desa Jragung, Karangawen, Demak, Jateng, Minggu (31/12/2017). (JIBI/Solopos/Antara/Aji Styawan)

Advertisement

Aneka hortikultura dihasilkan para petani Jawa Tengah, sebagaimana petani di Desa Jragung, Kecamatan Karangawen, Kabupaten Demak yang menghasilkan kedelai. Sebagaimana didokumentasikan Kantor Berita Antara, Minggu (31/12/2017), petani setempat tampak menyortir kedelai seusai dijemur.

Kementerian Pertanian menargetkan produksi kedelai nasional 2018 dapat mencapai 2,5 juta ton per tahun untuk swasembada kedelai melalui pengurangan impor bertahap dan pengusulan area tanam baru seluas 1,5 juta ha dengan alokasi anggaran Rp1,3 triliun pada RAPBN 2018.

KLIK dan LIKE di sini untuk lebih banyak berita Semarang Raya

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif