Foto
Minggu, 24 September 2017 - 01:50 WIB

Foto Tradisi Popokan Lestari di Semarang

Redaksi Solopos.com  /  Rahmat Wibisono  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Sejumlah warga melempar lumpur dalam tradisi popokan di Desa Sendang, Bringin, Kabupaten Semarang, Jateng, Jumat (22/9/2017). (JIBI/Solopos/Antara/Aditya Pradana Putra)

Tradisi popokan dipertahankan warga Semarang.

Masyarakat mengirab hasil bumi dalam tradisi popokan di Desa Sendang, Bringin, Kabupaten Semarang, Jateng, Jumat (22/9/2017). (JIBI/Solopos/Antara/Aditya Pradana Putra)

Advertisement

Tradisi popokan yang ditandai dengan saling melempar lumpur dipertahanjan warga Desa Sendang, Kecamatan Bringin, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah yang tetap cukup air untuk membasahi lahan persawahan mereka pada musim kemarau 2017 ini. Tradisi popokan yang digelar Jumat (22/9/2017) diawali dengan kirab hasil bumi. Bagi warga setempat, tradisi mengirab hasil bumi dan perang lumpur tersebut menjadi simbol menolak bala dan keburukan yang ada pada desa mereka sekaligus sebagai wujud rasa syukur atas limpahan rezeki dari Tuhan yang Maha Esa.

KLIK dan LIKE di sini untuk lebih banyak berita Semarang Raya

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif