News
Jumat, 11 Agustus 2017 - 07:07 WIB

HARIAN JOGJA HARI INI : Dana Desa Kurang Tenaga

Redaksi Solopos.com  /  Nina Atmasari  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Harian Jogja edisi Jumat (11/8/2017)

Harian Jogja edisi Jumat (11/8/2017)

Dana Desa Kurang Tenaga
JOGJA- Dana desa belum sepenuhnya bermanfaat di DIY karena pendamping desa masih sedikit.

Advertisement

Kerja Keras Mengangkat Sumber Air Luweng Jepitu Belum Tuntas
Mata air Luweng Pulejajar di Desa Jepitu, Girisubo adalah contoh melimpahnya cadangan air di bawah tanah di Gunungkidul yang belum bisa dimanfaatkan untuk memenuhi keperluan warga.

Ketua DPRD dan Kepala Dinas Jadi Tersangka
JAKARTA- KPK menetapkan Ketua DPRD Kota Malang, Jawa Timur, Moch Arief Wicaksono dan Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Malang Jarot Edy Sulistyono sebagai tersangka proyek jembatan.

Advertisement

Ketua DPRD dan Kepala Dinas Jadi Tersangka
JAKARTA- KPK menetapkan Ketua DPRD Kota Malang, Jawa Timur, Moch Arief Wicaksono dan Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Malang Jarot Edy Sulistyono sebagai tersangka proyek jembatan.

Kerugian Jemaah Rp550 Miliar
JAKARTA- Penyidik Direktorat Tindak Pidana Umum Bareskrim Polri menetapkan pasangan suami istri pimpinan PT First Anugerah Karya Wisata (First Travel), Andika Surachman dan istrinya, Anniesa Desvitasari sebagai tersangka dalam kasus penipuan ibadah umrah. Polisi juga langsung menahan keduanya.

Kebakaran Hutan Kembali Mengancam
Pada 2015, kebakaran hutan dan lahan yang terjadi di Indonesia menimbulkan kerugian hingga Rp221 triliun dan seluas 2,6 juta hektare habitat keanekaragaman hayati hilang. Tahun ini, peristiwa serupa kembali terjadi dan menebar ancaman kerugian yang besar.

Advertisement

Korut Ungkap Detail “Serang” Guam
SEOUL- Korut meningkatkan gertakan terhadap AS dengan menyatakan bakal dengan senjata menambakkan rudal ke arah Guam, pulau wilayah AS di Samudera Pasifik.

Hapus Start Lambat
LONDON- Untuk kali pertama dalam sejarah, laga pembuka digelar pada Jumat malam waktu setempat atau Sabtu dini hari WIB.

Pemkot Kaji 3 Desain Becak
UMBULHARJO- Pemerintah Kota Jogja tengah mengkaji tiga desain becak. Rencananya, desain becak yang baru itu akan dipakai untuk menganti becak bertenaga motor atau bentor.

Advertisement

Satu Sel Dihuni 20 Orang
SLEMAN- Jumlah warga binaan di Lembaga Permasyarakatan (Lapas) kelas II B Sleman saat ini mencapai 325 orang.

Bantuan Benih Nila Salah Alamat
IMOGIRI- Bantuan benih ikan yang digelontorkann pemerintah ke warga Imogiri Bantul ditemukan tidak tepat sasaran. Selain tak pernah diajukan masyarakat, warga yang tak memiliki kolam ikan juga ikut menerima bantuan benih.

Amuk Rongsokan, Api Sulit Padam
PENGASIH- Sebuah gudang rongsokan dan sampah daur ulang milik Patoni, di Dusun Terbah, Desa Pengasih Kecamatan Pengasih, Kamis (10/8) sekitar pukul 09.00 WIB terbakar.

Advertisement

Kambing Mati Jadi 16 Ekor
WONOSARI- Dinas pertanian dan Pangan Gunungkidul mengimbau kepada masyarakat di kawasan pesisir untuk mewaspadai serangan anjing hutan terhadap hewan ternak yang dimiliki.

Lebih lengkap Anda dapat membaca Harian Jogja edisi cetak. Dapatkan Harian Jogja dengan harga Rp3.000 di agen terdekat.

Anda juga bisa menikmati Harian Jogja melalui komputer atau gawai di epaper.harianjogja.com.

Selamat membaca. Harian Jogja, Berbudaya, Membangun Kemandirian.

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif