Soloraya
Rabu, 14 Juni 2017 - 14:00 WIB

LALU LINTAS SOLO : Jl. Adisucipto Dekat Jl. Pakel Dibarikade, Pengendara Putar Balik di Depan SMA Ursulin

Redaksi Solopos.com  /  Rohmah Ermawati  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Pengendara menyeberang Jl. Adisucipto Solo di depan SMA Ursulin Solo untuk menuju Jl. Pakel, Rabu (14/6/2017). (Irawan Sapto Adhi/JIBI/Solopos)

Lalu lintas Solo, barikade di Jl. Adi Sucipto bikin pengendara nekat putar balik di depan SMA Ursulin.

Solopos.com, SOLO — Pemasangan barikade di tengah Jl. Adisucipto Solo tepatnya di simpang empat Adisucipto-Pakel menimbulkan dampak kekacauan lalu lintas di depan SMA Regina Pacis (Ursulin) Solo.

Advertisement

Anggota Satpam SMA Ursulin, Suyono, mengatakan arus lalu lintas di depan SMA Ursulin kacau karena banyak pengendara memutar balik di ujung barikade sisi timur. Bukan saja untuk putar balik kendaraan dari Jl. Pakel atau Jl. Adisucipto arah barat, Suyono mengatakan depan SMA Ursulin juga dipakai untuk menyeberang kendaraan di Jl. Adisucipto dari arah timur yang akan menuju ke Jl. Pakel.

“Banyak pengendara di Jl. Adisucipto dari arah timur nekat menyeberang di depan SMA Ursulin saat akan menuju Jl. Pakel. Mereka seharusnya masih lurus ke arah barat untuk putar balik di dekat Superindo. Banyaknya kendaraan putar balik dan menyeberang di ujung barikade membuat arus lalu lintas di depan SMA Usulin tidak karuan,” kata Suyono berbincang dengan

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif