Foto
Minggu, 30 April 2017 - 17:50 WIB

FOTO WISATA SEMARANG : Sensionalnya Menumpang Kereta Api Kuno

Redaksi Solopos.com  /  Rahmat Wibisono  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Rangkaian kereta api kuno membawa sejumlah wisatawan melintasi kawasan Rawa Pening di Bawen, Kabupaten Semarang, Jateng, Minggu (16/4/2017). (JIBI/Solopos/Antara/Aditya Pradana Putra)

Wisata Semarang bisa dilakukan dengan kereta api kuno.

Menumpang kereta api kuno yang melintasi kawasan danau Rawa Pening di Bawen, Kabupaten Semarang, Jateng merupakan sensasi unik sajian pariwisata Semarang. (JIBI/Solopos/Antara/Aditya Pradana Putra)

Advertisement

Rangkaian kereta api kuno siap membawa wisatawan melintasi kawasan Rawa Pening di Bawen, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah (Jateng). Sensasi khas pariwisata Kabupaten Semarang itu, Minggu (16/4/2017) didokumentasikan Kantor Berita Antara. Kereta kuno wisata rute Ambarawa-Tuntang yang ditarik lokomotif diesel hidraulik buatan pabrik Fried Krupp, Jerman tahun 1962 tersebut menjadi salah satu magnet wisatawan, baik dalam negeri maupun mancanegara untuk berkunjung ke Museum Kereta Api di Ambarawa.

KLIK dan LIKE di sini untuk lebih banyak berita Semarang Raya

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif