Sport
Sabtu, 5 November 2016 - 23:30 WIB

LIGA INGGRIS : Victor Moses: Tak Dianggap Mourinho, Penting Bagi Conte

Redaksi Solopos.com  /  Ahmad Baihaqi  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Victor Moses (Reuters / Andrew Couldridge)

Liga Inggris diwarnai dengan Victor Moses yang diandalkan Chelsea.

Solopos.com, LONDON – Setelah tidak dianggap pada era pelatih Jose Mourinho, Victor Moses melejit bak meteor dalam skuat Chelsea musim ini. Moses menjadi salah satu pemain kunci skema 3-4-3 yang diperkenalkan Pelatih baru Antonio Conte.

Advertisement

Chelsea pun mendapat empat kemengan beruntun di empat laga terakhir di Liga Premier Inggris. Berikut sejumlah kelebihan Moses yang membuatnya kini menjadi andalan The Blues di bawah asuhan Conte seperti dirangkum Solopos.com dari Who Scored, Four Four Two, dan Bleacherreport:

Peran Baru sebagai Wing Back

Advertisement

Peran Baru sebagai Wing Back

Dalam formasi 3-4-3, Conte memainkan Moses dan Marcos Alonso sebagai wing-back masing-masing di bagian kanan dan kiri. Posisi wing-back merupakan peran baru bagi Moses. Namun ia berhasil beradaptasi dengan tugas barunya dengan modal kelihaian kaki kanan dan fisik kuat.

Nyetel dengan Pedro atau pun Willian

Advertisement

Statistik Moses

Laga: 4 (5)

Menit Tampil: 400

Advertisement

Gol: 2

Tekel/Laga: 1

Assist: 1

Advertisement

Intersep/Laga: 1

Tembakan/Laga: 1

Clearance/Laga: 1,4

Drible/Laga: 1,7 Drible/Laga: 0,3

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif