News
Jumat, 29 Juli 2016 - 01:10 WIB

KUDETA TURKI : 88 Staf Kemlu Turki Dipecat

Redaksi Solopos.com  /  Septina Arifiani  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Warga Turki menduduki sebuah tank di Bandara Ataturk di Istanbul, Turki, Sabtu (16/7/2016). (JIBI/Reuters)

Kudeta Turki berbuntut pada dipecatnya 88 staf Kementerian Luar Negeri.

Solops.com, ANKARA – Kementrian Luar Negeri Turki , Mevlut Cavusoglu, menyatakan sebanyak 88 staf dipecat terkait upaya kudeta, Kamis (28/7/2016).

Advertisement

Pihak berwenang di Turki terus menggulirkan pembersihan bagi mereka yang diduga terlibat dalam upaya gagal tersebut. Penyisaran dilakukan di semua lini.

Puluhan ribu orang dalam berada di bawah penyelidikan atas upaya yang  diluncurkan melalui di antaranya penyerangan gedung parlemen, markas intelijen tersebut. Seorang ulama moderat Turki yang mengasingkan diri ke Amerika Serikat (AS), Fethullah Gulen, diduga berada di balik upaya itu.

Seperti diberitakan sebelumnya, Gulen yang tinggal di Pennsylvania telah membantah tuduhan tersebut.

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif