Jatim
Senin, 8 Februari 2016 - 01:05 WIB

FOTO TAHUN BARU IMLEK : Telaga Sarangan Padat Wisatawan

Redaksi Solopos.com  /  Rahmat Wibisono  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Pengunjung memadati kawasan objek wisata Telaga Sarangan, Magetan, Minggu (7/2/2016). (JIBI/Solopos/Antara/Fikri Yusuf)

Tahun Baru Imlek biikin Telaga Sarangan padat.

Kawasan objek wisata Telaga Sarangan, Kabupaten Magetan, Jawa Timur (Jatim) padat pengunjung, Minggu (7/2/2016). Libur akhir pekan yang berurutan dengan libur nasional Tahun Baru 2567 Imlek yang sesuai tarikh Masehi jatuh pada hari Senin (8/2/2016), dimanfaatkan puluhan ribu wisatawan domestik untuk mengunjungi kawasan wisata telaga yang memiliki luas sekitar 30 ha tersebut.

Advertisement

 

KLIK dan LIKE di sini untuk lebih banyak berita Madiun Raya
KLIK di sini untuk mengintip Kabar Sragen Terlengkap

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif