News
Jumat, 24 Juli 2015 - 11:30 WIB

BERITA TERPOPULER : Soto Mbok Giyem Ganti Nama hingga Jadwal Siaran Sepak Bola

Redaksi Solopos.com  /  Evi Handayani  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Suasana di Soto Mbok Giyem Boyolali yang kini berganti nama jadi Soto Seger Hj Fatimah, Rabu (22/7/2015). (Kharisma DR/JIBI/Solopos)

Berita terpopuler hari ini datang dari berita kuliner Soloraya.

Solopos.com, SOLO — Soto Mbok Giyem Boyolali berganti nama menjadi Soto Segeer Hj. Fatimah. Perubahan nama ini menjadi berita terpopuler Solopos.com, Jumat (24/7/2015).

Advertisement

Beberapa pelanggan Soto Mbok Giyem sempat merasa kecele karena pergantian nama tersebut.

Pemilik Soto Mbok Giyem yang kini berubah menjadi Soto Seeger Hj. Fatimah, Fatimah, 43, mengaku perubahan brand sudah berjalan sekitar tiga bulan, sejak Mei lalu.

Advertisement

Pemilik Soto Mbok Giyem yang kini berubah menjadi Soto Seeger Hj. Fatimah, Fatimah, 43, mengaku perubahan brand sudah berjalan sekitar tiga bulan, sejak Mei lalu.

Menurut Fatimah, alasannya mengambil langkah perubahan brand tersebut karena loyalitas para pelanggannya sendiri.

Tak kalah menarik dari alasan di balik perubahan nama Soto Mbok Giyem Boyolali, jadwal siaran langsung sepak bola untuk periode Kamis-Senin (23-27/7/2015), menjadi kabar laris yang diakses oleh sejumlah pengguna Internet (netizen).

Advertisement

KULINER SOLO : Soto Mbok Giyem Boyolali Ganti Nama, Ini Alasannya!

ABAD KEJAYAAN ANTV : Catatan Sejarah Kekhasan Makam Mustafa di The Muradiye Complex Bursa

KECELAKAAN WONOGIRI : Tabrak Lari di Depan Polsek Selogiri, Pelaku Ditangkap di Sukoharjo

Advertisement

KISAH SUKSES PERANTAU : Jualan Jamu Gendong di Papua, Warga Sukoharjo Rengguk Sukses

PILKADA SRAGEN 2015 : Deklarasi Unik Pasangan Jago

PEMBUNUHAN ADE SARA : 2 Pembunuh Ade Sara Dihukum Bui Seumur Hidup!

Advertisement

BBM TERBARU : Ini Beda Pertalite dengan Premix

JADWAL SIARAN LANGSUNG SEPAK BOLA : Inilah Jadwal Laga Sepak Bola Kamis-Senin (23-27/7/2015)

SMARTPHONE MURAH : Ponsel Quad Core Ini Dibanderol Hanya Rp600.000-an

– JODHA AKBAR ANTV Jalal Menemui Shanguni Bai Untuk Sembuhkan Jodha

 

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif