Soloraya
Senin, 29 Juni 2015 - 17:15 WIB

PASAR DARURAT KLEWER : PKL Makanan Senang Berjualan di Alut

Redaksi Solopos.com  /  Rohmah Ermawati  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Ilustrasi (JIBI/Solopos/dok)

Pasar darurat Klewer yang berlokasi di Alut Keraton Solo ramai pengunjung.

Solopos.com, SOLO –  Kawasan Alun-alun Utara (Alut) Keraton Solo dipadati ratusan pedagang kaki lima (PKL). Sebagian besar PKL yang berada dekat dengan kios-kios di pasar sementara Pasar Klewer tersebut menjajakan makanan dan minuman.

Advertisement

Salah satu PKL yang menjual minuman, Agus Supratmono, 49, mengaku tertarik berjualan di kawasan Alut karena geliat aktivitas jual beli di pasar sementara Pasar Klewer karena semakin tinggi.

“Jualan saya laris karena banyak orang yang lalu lalang di Alut sekarang. Awalnya saya berjualan di luar tapi beberapa hari setelah pasar sementara diresmikan petugas menyuruh untuk masuk Alut. Kami jelas tidak mungkin menolak tawaran itu,” kata Agus kepada

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif