Soloraya
Minggu, 21 Juni 2015 - 08:00 WIB

PENDIDIKAN WONOGIRI : Pramuka SMK Pancasila Punguti Sampah di Air Terjun Girimanik

Redaksi Solopos.com  /  Rohmah Ermawati  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Anggota pramuka SMK Pancasila 8 Slogohimo membersihkan rumput di jalan masuk Wisata Air Terjun Girimanik, Desa Setren, Kecamatan Slogohimo, Kabupaten Wonogiri. (Istimewa)

Aksi cinta lingkungan dilakukan dengan memunguti sampah di air terjun Girimanik.

Solopos.com, WONOGIRI – Anggota Pramuka SMK Pancasila 8 Slogohimo mengumpulkan sampah di lokasi wisata air terjun Girimanik, Desa Setren, Kecamatan Slogohimo, Kabupaten Wonogiri.

Advertisement

Kegiatan itu dilakukan bersama anggota komunitas Mobil Pajero Soloraya dan Muspika Slogohimo.

Pembina Pramuka SMK Pancasila 8 Slogohimo, Ian Suyatno, kepada

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Kata Kunci : Wisata Wonogiri
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif