Soloraya
Rabu, 22 April 2015 - 09:55 WIB

DEMAM BATU AKIK : Gemsolovers Dorong Penjualan Batu Akik Besertifikat

Redaksi Solopos.com  /  Rohmah Ermawati  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Foto ilustrasi (JIBI/Solopos/Antara/Rudi Mulya)

Demam batu akik masih melanda Soloraya. Paguyuban Gemsolovers mendorong penjualan batu akik dilengkapi memo dan sertifikat.

Solopos.com, SOLO – Paguyuban Gems Lover Solo (Gemsolovers) mendorong penjualan batu akik dilengkapi dengan memo dan sertifikat. Hal itu untuk menjamin keaslian dan menjaga kepercayaan kepada konsumen.

Advertisement

Koordinator Humas Gemsolovers, Agus Aris, mengaku tidak memungkiri munculnya batu sintetis yang beredar di pasaran. Menurut dia, hal tersebut terjadi akibat tingginya antusias masyarakat terhadap batu akik.

“Memo dan sertifikat bisa meningkatkan kepercayaan pembeli. Sebenarnya, memo saja cukup, tetapi jika ada sertifikat malah lebih bagus. Itu untuk membuktikan kalau batu yang dijual asli, bukan sintetis,” paparnya kepada

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif