News
Sabtu, 21 Maret 2015 - 10:30 WIB

PERNIKAHAN ADAT KERATON SOLO : Inilah Serba Serbi Kirab Pernikahan Cucu PB XII

Redaksi Solopos.com  /  Evi Handayani  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Keraton Kasunanan Surakarta Hadiningrat (Dok/JIBI/Solopos)

Pernikahan adat Keraton Solo akan penuh khidmat.

Solopos.com, SOLO — Cucu Paku Buwono XII, B.R.Aj Salindri Dyah Ayuningrum, atau yang akrab disapa Lindri, akan menikah pada Minggu (22/3/2015) besok. Gelaran pernikahan ini disertai dengan pelbagai acara adat Solo, salah satunya adalah kirab penganten.

Advertisement

Sinergi Travel & Management
Graha Solo Raya Lantai 1
Jl. Slamet Riyadi No. 1 Solo, Jateng
Telp. 0271-5843678 atau 0271-2144388
HP. 085702686068
Fax. 0271 635936
www.solocitytravelguide.com
www.sinergievent.com
e-mail: sinergi_solo@yahoo.com
Marketing: www.solocitytravelguide.com

Kirab penganten B.R.Aj Salindri Dyah Ayuningrum, akan diikuti oleh 190 peserta. Sementara itu, iring-iringan musik kirab tradisional Keraton Solo, dihadirkan oleh Komando Resort Militer (Korem) Surakarta lengkap dengan pakaian Prajurit Keraton Solo.

Berikut serba serbi kirab pernikahan B.R.Aj Salindri Dyah Ayuningrum, selengkapnya.

Advertisement
Hari Kirab   Minggu, 22 Maret 2015
Peserta Kirab 190 orang
Korps musik Komando Resort Militer (Korem) Surakarta dengan pakaian Prajurit Keraton Solo, Korps musik tradisional Keraton Solo
Korps Prajurit Keraton Solo Prajurit Wirotamtomo, Prajurit Sorogeni
Edan-edanan 2 Perempuan (1 Gendut – 1 Kurus) dan Kembar Mayang
Kereta Penganten Kanjeng Kyai Morosebo 4 kuda
Kereta Pengirit/pengiring Kanjeng Kyai Retnosewoko kuda 2
Rute Sasana Mulya mengitari keraton dan Baluwarti kembali ke Sasana Mulyo

 

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif