Sport
Rabu, 5 November 2014 - 20:50 WIB

LIGA CHAMPIONS 2014 : MARIBOR VS CHELSEA : Preview, Prediksi, Head to Head dan Lineup

Redaksi Solopos.com  /  Jumali  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Ilustrasi (JIBI/Harian Jogja/Dok)

 

Harianjogja.com, MARIBOR — Matchday keempat Liga Champions Grup G akan mempertemukan antara tuan rumah Maribor berhadapan dengan Chelsea di Stadium Ljudski Vrt, Kamis (6/11/2014) pukul 02:45 WIB.

Advertisement

Dilihat dari kekuatan tim, jelas tim tamu lebih banyak diandalkan meraih kemenangan pada laga kali ini. Selain unggul di semua lini, kemenangan 6-0 atas Maribor di pertemuan pertama bulan lalu di London menunjukkan betapa superiornya The Blues.

Meski demikian, anak asuh Jose Mourinho perlu waspada akan kebangkitan wakil dari Slovenia kali ini. Selain bermain di kandang, Maribor juga diuntungkan dengan kondisi kebugaran para pemain yang lebih baik daripada sang tamu.

Advertisement

Meski demikian, anak asuh Jose Mourinho perlu waspada akan kebangkitan wakil dari Slovenia kali ini. Selain bermain di kandang, Maribor juga diuntungkan dengan kondisi kebugaran para pemain yang lebih baik daripada sang tamu.

Maribor bertanding terakhir pada 31 Oktober. Bila Chelsea memenangkan pertarungan ini, mereka akan mengemas 10 poin, jumlah poin yang makin mendekatkan diri pada tiket 16 besar.

Head to Head :

Advertisement

Lima pertandingan terakhir Maribor :

SLO D1 31 Okt 2014 Maribor 0-1 Domzale
SLOC 29 Okt 2014 Maribor 1-0 Radomije
SLO D1 25 Okt 2014 NK Zavrc 0-1 Maribor
UEFA CL 22 Okt 2014 Chelsea 6-0 Maribor
SLO D1 19 Okt 2014 Maribor 1-2 Publikum Celje

Lima pertandingan terakhir Chelsea :

Advertisement

ENG PR 01 Nov 2014 Chelsea 2-1 QPR
ENG LC 29 Okt 2014 Shrewsbury Town 1-2 Chelsea
ENG PR 26 Okt 2014 Manchester United 1-1 Chelsea
UEFA CL 22 Okt 2014 Chelsea 6-0 Maribor
ENG PR 18 Okt 2014 Crystal Palace 1-2 chelsea
Prediksi susunan pemain :

Maribor : Jasmin Handanovic, Mitja Viler, Marko Suler, Soares Bordignon, Petar Stojanovic, Ales Mejac, Damjan Bohar, Zeljko Filipovic, Tavares, Ales Mertelj, Agim Ibraimi.

Chelsea : Thibaut Courtois, Filipe Luis, John Terry, Branislav Ivanovic, Kurt Zouma, Nemanja Vidic, Willian, Oscar, Eden Hazard, Fabregas, Didier Drogba.

Advertisement

 

Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif