News
Kamis, 23 Oktober 2014 - 06:15 WIB

BURSA SAHAM : Bursa AS: Indeks S&P Terkoreksi 0,7%, Dow Jones Turun 0,9%

Redaksi Solopos.com  /  Adib Muttaqin Asfar  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Ilustrasi (JIBI/SOLOPOS/Reuters)

Solopos.com, JAKARTA — Bursa saham AS melemah dipimpin oleh penurunan sektor energi di tengah turunnya harga minyak.

Indeks S&P 500 turun 0,7% ke level 1.927,11 pada penutupan perdagangan Rabu (21/10/2014). Adapun indeks Dow Jones Industrial Average turun 153,49 poin atau 0,9% ke level 16.461,32.

Advertisement

“Penggerak utama pasar adalah emosi para trader dan investor serta sentimen,” papar Michael James, Managing Director of Equity Trading Wedbush Securities Inc, seperti dikutip Bloomberg, Kamis (22/10/2014).

Saham Cimarex Energy Co dan Helmerich & Payne Inc turun lebih dari 4,6%, Biogen Idec Inc turun 5,4%, Yahoo! Inc naik 4,5%. Sementara itu saham Broadcom Corp naik 5,5%.

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif