Foto
Selasa, 12 Agustus 2014 - 23:00 WIB

FOTO BURSA MOBIL INDONESIA : Penghematan Subsidi BBM Tak Ubah Pasar Mobil

Redaksi Solopos.com  /  Rahmat Wibisono  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Truk mengangkut mobil ke diler, Senin (11/8/2014). (Rachman/JIBI/Bisnis)

Truk mengangkut mobil ke diler, Senin (11/8/2014). (Rachman/JIBI/Bisnis)

Truk di salah satu gudang stok mobil di kawasan Sunter, Jakarta, Senin (11/8/2014), mengangkut mobil-mobil untuk didistribusikan ke diler.

Advertisement

Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) menyatakan kebijakan penghematan konsumsi bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi tidak berdampak besar terhadap tingkat penjualan mobil. Penopang utama tingkat penjualan mobil menurut Gaikindo bukanlah BBM bersibsidi, melainkan tingkat pendapatan masyarakat.

 

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif