Soloraya
Rabu, 23 Juli 2014 - 06:00 WIB

FOTO JOKOWI PRESIDEN : Gandekan Tengen Syukuri Hasil Pilpres 2014

Redaksi Solopos.com  /  Rahmat Wibisono  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Warga Gandekan Tengen syukuri hasil rekapitulasi suara nasional Pilpres 2014. (Sunaryo Haryo Bayu/JIBI/Solopos)

Warga Gandekan Tengen syukuri hasil rekapitulasi suara nasional Pilpres 2014. (Sunaryo Haryo Bayu/JIBI/Solopos)

Warga RW 006 Gandekan Tengen, Jebres, Solo, Jawa Tengah mengelar syukuran dan doa bersama di pertigaan kampung mereka, Selasa (22/7/2014) malam. Syukuran dan doa lintas agama tersebut digelar seusai Komisi Pemilihan Umum (KPU) menetapkan hasil rekapitulasi suara nasional Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden (Pilpres) 2014.

Advertisement

Berdasarkan hasil rekapitulasi suara nasional itu, pasangan Joko Widodo dan Jusuf Kalla memperolehan 70.997.833 suara atau 53,15% dari total suara sah. Dengan hasil tersebut, resmi pasangan Jokowi dan Jusuf Kalla menjadi presiden dan wakil presiden terpilih dalam Pilpres 2014.

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif