News
Rabu, 23 April 2014 - 07:50 WIB

BURSA SAHAM : Indeks Stoxx Europe 600 Naik 1,4% Dipicu Kenaikan Sektor Kesehatan

Redaksi Solopos.com  /  Anik Sulistyawati  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Solopos.com, JAKARTA — Bursa Eropa menguat paling tajam dalam sepekan seiriring sektor kesehatan memimpin kenaikan di tengah aktifitas merger dan akuisisi.

Indeks Stoxx Europe 600 naik 1,4% ke level 337,03 pada penutupan perdagangan Selasa (22/4/2014).

Advertisement

“Kesepakatan Novartis-Glaxo dan rumor terkait potensi AstraZeneca diakuisisi Pfizer membuat sektor farmasi berlari kencang,” ujar Witold Bahrke, Senior Strategist PFA Asset Management, seperti dikutip Bloomberg, Rabu (23/4/2014).

Saham GlaxoSmithKline Plc naik 5,2%, AstraZeneca Plc melonjak paling tajam sejak Agustus 2011. Sementara itu, saham Royal Philips NV mencetak penurunan terbesarnya dalam setahun.

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif