Umum
Rabu, 6 Februari 2013 - 10:10 WIB

GEMPA 8,0 SR: Kepulauan Solomon Berpotensi Kena Tsunami

Redaksi Solopos.com  /  Tutut Indrawati  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - (http://ptwc.weather.gov)

(http://ptwc.weather.gov)

WASHINGTON–Survei Geological Amerika Serikat melaporkan sebuah gempa berkekuatan 8,0 skala richer (SR) mengguncang kuat Kepulauan Solomon, salah satu kepulauan di kawasan Pasifik Selatan, Rabu (6/2/2013).

Advertisement

Lembaga tersebut menyatakan gempa sangat dangkal, awalnya dilaporkan sebagai berkekuatan 7,9 SR, sehingga dapat memicu peringatan tsunami.

Sementara itu Reuters dari Sydney sekitar pukul 08.38 waktu setempat menuturkan gempa tersebut terjadi di 5,8 kilometer di bawah laut atau kedalaman 3,6 mil.

Adapun pusat gempa berada di 347 km sebelah Timur dari Kira-Kira di Kepulauan Solomon. Sebuah peringatan tsunami dikeluarkan oleh Pusat Peringatan Tsunami Pasifik di Hawaii.

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Kata Kunci : Gempa Solomon
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif