Soloraya
Jumat, 1 Februari 2013 - 15:43 WIB

Gedung Baru Bappeda Boyolali Diresmikan

Redaksi Solopos.com  /  Tutut Indrawati  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Pelajar dari berbagai sekolah memainkan gamelan saat mengiringi pentas wayang dengan lakon Gatotkaca Jedhi oleh dalang cilik, Canggih Tri Atmojo asal SMP Negeri 4 Solo dan Magistra Yoga asal SMP Negeri 3 Solo, saat peresmian gedung baru Kantor Disdikpora, Solo, Jumat (1/2/2013). (Agoes Rudianto/JIBI/SOLOPOS)

BOYOLALI–Kantor baru Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Boyolali yang berlokasi di kompleks perkantoran terpadu di Kelurahan Kemiri, Kecamatan Mojosongo, diresmikan Bupati Boyolali, Seno Samodro, Jumat (1/2/2013).

Dalam rilis yang diterima Solopos.com dari Bagian Humas Sekretariat Daerah (Setda) Boyolali, hari ini, kantor Bapedda yang baru itu memiliki luas bangunan 1.490 meter persegi dibangun dengan dana APBD Boyolali 2012 sekitar Rp4 miliar.

Advertisement

“Dengan penempatan gedung baru diharapkan ini bisa membawa berkah dan semangat baru sehingga membawa Boyolali lebih maju dan moncer, untuk itu mari kita bekerja sungguh–sungguh guna peningkatkan pelayanan kepada masyarakat Boyolali,” kata Bupati dalam sambutannya, Jumat.

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif