Soloraya
Sabtu, 14 Juli 2012 - 13:54 WIB

KONGRES ANSOR: Zakat Diyakini Mampu Memberi Solusi Pengentasan Kemiskinan

Redaksi Solopos.com  /  Arif Fajar Setiadi  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panitia menyiapkan arena pameran di halaman Stadion Manahan dalam menyambut peringatan Hari Lahir GP Anshor yang ke - 78, Kamis (13/7). Puncak Harlah akan berlangsung pada Senin (16/7/2012) yang rencananya akan dihadiri oleh Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono (Sunaryo Haryo Bayu/JIBI/SOLOPOS)

Panitia menyiapkan arena pameran di halaman Stadion Manahan dalam menyambut peringatan Hari Lahir GP Anshor yang ke - 78, Kamis (13/7). Puncak Harlah akan berlangsung pada Senin (16/7/2012) yang rencananya akan dihadiri oleh Presiden RI Susilo Bambang Yudhoyono (Sunaryo Haryo Bayu/JIBI/SOLOPOS)

BOYOLALI-Ratusan peserta Musyawarah Kubro Kyai-Ulama Muda, mengikuti Sosialisasi Pajak dan Zakat di Asrama Haji, Donohudan. Boyolali, Sabtu (14/7/2012).

Advertisement

Hadir sebagai pembicara, Direktur Jenderal Pajak Kemenkeu, Dr A Fuad Rahmany dan Rais Syuriah PBNU KH Masdar F Mas’udi.

Dalam sambutannya, Fuad Rahmany mengatakan, Indonesia masih memerlukan dana besar. Baik dari pajak maupun dana dari luar pajak untuk program mengentaskan kemiskinan dan kesejahteraan rakyat.

“Di lain pihak, Indonesia justru memiliki potensi penerimaan zakat yang besar dan diyakini mampu memberikan salah satu solusi dalam pengentasan kemiskinan,” ujarnya.

Advertisement

Kegiatan Musyawarah Kubro tersebut merupakan rangkaian Kongres GP Ansor yang rencananya akan dihadiri Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, Senin (16/7).

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif