Rabu, 30 Maret 2011 - 11:45 WIB

Nama Munir dijadikan nama jalan di Belanda

Redaksi Solopos.com  /  Aksara Solopos  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Jakarta [SPFM], Kiprah perjuangan Hak Asasi Manusia (HAM) Munir dalam perbaikan HAM di Indonesia, mendapatkan pengakuan dunia internasional.  Salah satu buktinya, nama Munir akan dijadikan sebagai nama jalan di Den Haag, Belanda.

Koordinator Kontras Haris Azhar,  saat dikonfirmasi Rabu (30/3) mengatakan, di Belanda ada kebijakan, bagi mereka yang mempunyai dedikasi untuk kemanusiaan, namanya akan diabadikan. Menurut Haris, sejak lama aktivis HAM di Belanda, menawarkan untuk mengabadikan nama Munir sebagai nama jalan.

Advertisement

Istri Munir Suciwati kini berada di Belanda, untuk meresmikan jalan tersebut. Seperti diketahui, Munir meninggal dunia di Sinagpura dalam perjalanan menuju Belanda, September 2004.[dtc/hen]

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Kata Kunci :
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif