News
Rabu, 1 Desember 2010 - 10:11 WIB

Dekopinda Solo gelar Diklat perkoperasian

Redaksi Solopos.com  /  Arif Fajar Setiadi  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Solo (Espos)–Dewan Koperasi Indonesia (Dekopinda) Kota Solo menggelar pendidikan dan pelatihan (Diklat) perkoperasian selama dua hari dan diikuti oleh 34 peserta.

Menurut panitia Diklat, Bambang Widarno SE MM dalam rilisnya, Rabu (1/12). Diklat digelar Rabu-Kamis (24-25/11) lalu dengan nara sumber, Drs Hariseputro, Dra Endang Winarsi, Nur Haryani SE, MM, Drs Rachmad Wahyudi dan Drs Suharno MM.

Advertisement

Ketua Dekopinda Solo, Sakdani mengharapkan kegiatan Diklat tersebut dapat meningkatkan kopetensi dan profesionalisme para pengurus dan manajer koperasi dalam mengelola koperasi.

“Sehingga koperasi di Solo semakin eksis dan mampu berkompetisi secara sehat dengan lembaga keuangan lainnya,” ujar Sakdani.

rif

Advertisement

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif