News
Rabu, 17 November 2010 - 08:20 WIB

Gempa 6,4 skala Richter guncang Tual, Maluku

Redaksi Solopos.com  /  Mulyanto Utomo  | SOLOPOS.com

SOLOPOS.COM - Panduan Informasi dan Inspirasi

Jakarta–Gempa bumi berkekuatan 6,4 skala Richter mengguncang Tual, Maluku, Rabu (17/11) pukul 03.06 dini hari tadi.

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) dalam siaran persnya menyebutkan bahwa gempa berpusat di 210 kilometres (130 miles)barat daya Tual Provinsi Maluku di kedalaman laut 128 km.

Advertisement

The US Geological Survey menyebutkan gempa itu berkekuatan 5.8 dan di kedalaman 110 kilometer. “Gempa ini tidak beerpotensi tsunami. Secara umum diperkirakan juha tidak menyebabkan kerusakan karena dalamnya pusat gempa,” kata
petugas BMKG Subagiyo kepada AFP.mul

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Kata Kunci : Tual Diguncang Gempa
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif